Jumat, 06 Juli 2012

PAINT BALL PROBOLINGGO

Paint Ball  adalah salah satu kegiatan outbound training dengan war game, sebuah kegiatan simulasi pertempuran dengan menggunakan peluru cat (memakai paint gun). Materi permainan paint ball: pertahanan dan penyerangan, merebut bendera lawan, pelepasan sandera.


Makanya di Outbound Probolinggo banyak yang ingin mencobanya, kalau sudah mencoba, ketagihan ingin mencoba kembali. Paint Ball merupakan permainan favorit di Outbound Probolinggo selain Outbound Games dan Rafting Songa Probolinggo.

Tips saat bermain paint ball di Probolinggo:
  • Usahakan keadaan badan anda dalam keadaan sehat dan fit. Keadaan badan yang sakit atau kurang fit akan mengurangi kenikmatan selama anda melaksanakan Paint Ball.
  • Dengarkan dan ikuti semua instuksi yang diberikan instruktur outbound training atau instruktur Paint Ball. Pelanggaran terhadap instuksi ini akan membahayan keselamatan anda, mengingat Paint Ball memang olahraga yang ekstrim.
  • Bangunlah tim, permainan Paint Ball adalah permainan tim. Bukan permainan pribadi, atau sekedar senang-senang belaka. Buat strategi bersama tim, siapa yang menyerang, siapa yang menjadi pengecoh musuh, siapa yang menjadi penembak jarak jauh. Siapa bertahan dibelakang dll.
  • Hemat peluru anda, menembak di saat yang tepat. Jangan asal tembak, jangan tembak jika tidak yakin kena. Permainan Paint Ball mensyaratkan peluru terbatas,mjika sudah habis anda akan dianggap mati.
  • Dan, ingat! Jangan sekali-kali melepas helm pelindung mata anda.
Untuk pemesanan rafting di Songa Rafting Probolinggo, Kasembon Malang, KaliWatu Batu, Batu Alam Rafting, Pacet Rafting, Kediri Rafting dan daerah yang lain.

Untuk konsultasi dan booking Training Motivasi Probolinggo, Outbound Probolinggo, Wisata Probolinggo, Travel probolinggo dan Hotel di Probolinggo Jatim yang sesuai dengan kebutuhan tim Anda, Silahkan menghubungi office kami untuk informasi lebih lanjut:


MALANG
Perum Landungsari Indah N1 Malang
Mobile: 085 755 059 965 /  0858 1219 5551 
Telp. (0341) 5032699
PIN: 5E0C2C45

SURABAYA
Jl. Purwodadi 2 No 54B
Mobile: 082 231 080 521 / 081 334 664 876

JAKARTA
Jl. Rawamangun Muka Raya No. 5 RT. 4 RW. 14 Rawamangun – Jakarta Timur 13220
Mobile: 081 334 664 876 /  085 855 494 440

Email :
indonesiasukses@yahoo.com